Kesalahan Fatal Eden Hazard Membuat Chelsea Mengalami Kekalahan, info terbaru dari Bolapro Kesalahan Fatal Eden Hazard Membuat Chelsea Mengalami Kekalahan untuk anda yang Pro Bola, Berikut ini adalah berita sepak bola terbaru dengan judul Kesalahan Fatal Eden Hazard Membuat Chelsea Mengalami Kekalahan, selain itu masih banyak lagi berita bola lainnya pastinya update terbaru dan sedang hangat untuk dibicarakan. Dan dibawah ini adalah hasil skor akhir dan klasemen sementara selengkapnya
Manajer Chelsea, Jose Mourinho, tidak menyalahkan Eden Hazard ketika tim asuhannya tersingkir dari Stoke City di Piala Liga. Bintang Belgia itu gagal mengeksekusi penalti. Gol telat Loic Remy berhasil menyamakan kedudukan setelah sebelumnya Chelsea kebobolan lebih dulu oleh bek Stoke, Jonathan Walters. Itu memaksa pertandingan lanjut ke drama adu penalti.
Pada babak tos-tosan tersebut, Willian, Oscar, Remy, dan Kurt Zouma mampu melakukan tugasnya dengan baik. Semua algojo Stoke juga mampu eksekusi dengan sempurna. Namun, tendangan Hazard mampu digagalkan kiper Jack Butland dan membuat Chelsea tersingkir cepat. Namun, Mourinho menegaskan Hazard bukanlah “kambing hitam”.
Saya ingin beberapa tendangan penalti. Ada juga kegagalan dari Arjen Robben, Cristiano Ronaldo, Kaka, dan sekarang penendang penalti terbaik kami. Tapi, saya tak pernah menyalahkan pemain karena gagal penalti,” ujar Mourinho. Kekalahan ini meneruskan tren buruk Chelsea, yang tengah kesulitan di Premier League dan Liga Champions.
Namun, Mourinho menegaskan tidak perlu panik. Saya senang dengan performa kali ini. Saya pikir kami bermain dengan baik. Tim ini melakukan segalanya saat kami tertinggal. Kami pantas dapatkan lebih setelah menyamakan kedudukan, lanjut Mourinho.
Update Prediksi Skor Bola - dan Siaran Langsung Pertandingan Ini dipersembahkan Oleh Bolapro Semoga bisa membantu anda dalam membuat Prediksi Skor Paling Jitu.
Kesalahan Fatal Eden Hazard Membuat Chelsea Mengalami Kekalahan, Sumber: Berita Bola dipublish oleh Bolapro untuk anda yang ProBola
Tidak ada komentar:
Posting Komentar