Minggu, 26 Juni 2016

Next: Meski Menang atas BSU, Gomes Menilai Penampilan Madura United Belum Maksimal

Meski Menang atas BSU, Gomes Menilai Penampilan Madura United Belum Maksimal

Meski Menang atas BSU, Gomes Menilai Penampilan Madura United Belum Maksimal menjadi update berita Sepak Bola Indonesia terkini dari Bolapro.org yang mencoba untuk menyajikan info terbaru seputar Bola Indonesia dan kali ini Meski Menang atas BSU, Gomes Menilai Penampilan Madura United Belum Maksimal menjadi ulasan yang akan kita bahas. Dapatkan Ragam berita bola Indonesia Uptodate hanya di Bolapro Memang untuk anda yang Pro Bola.

Eks Sriwijaya FC Untungkan Gomes De Olivera

Meski menang 1-0 atas Bhayangkara Surabaya United, Sabtu (25/6/2016), pelatih Madura United, Gomes de Oliviera menganggap bukan penampilan terbaik timnya.

Menurut Gomes anak asuhannya mampu bertanding lebih dari itu.

“Madura pernah main lebih bagus daripada malam ini namun bagaimanapun juga kami puas bisa dapat 3 poin,” kata Gomes usai pertandingan, Sabtu (25/6/2016) malam.

Gomes mengungkapkan pertandingan melawan Bhayangkara Surabaya United lebih sulit dibanding saat pertandingan melawan Bali United pekan lalu.

“Bhayangkara Surabaya United tim yang bagus dan kuat, tadi sempat melakukan perlawanan yang berat, dan pertandingan malam ini kami akui sulit, lebih sulit dibanding saat menghadapi Bali United pekan lalu meski skor kami imbang 0-0,” ujarnya.

Sementara itu, gelandang sayap asal Liberia Erick Weeks mengatakan kiat menang para pemain Madura United saat bertanding adalah menganggap setiap petandingan seperti saat final.

“Semua pertandingan seperti final, itu yang memotovasi kami agar semangat bertanding. Mudah-mudahan kami dapat 3 poin lagi di pertandingan berikutnya. Kami tinggal tunggu pertandingan melawan Mitra Kukar pekan depan,” ujar Weeks.



Berita Bola Indo Terbaru | Dari Bolapro

Terima kasih anda telah menyimak berita bola Indonesia yang berjudul Meski Menang atas BSU, Gomes Menilai Penampilan Madura United Belum Maksimal semoga post di atas belum basi untuk dipublish dihalaman ini.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar